Saturday, September 8, 2018

BERAT MEMEGANG TANGGUNG JAWAB

 Dulu waktu kecil saya sangat menginginkan jadi seorang ketua atau pimpinan apalah
waktu itu anggapan saya jadi ketua enak main suruh aja dan bisa
ngomong di depan orang banyak dan hanya sekedar menginginkan ngmbil nama saja,
 Tapi sekarang saya sudah bisa memegang itu ya walau pun masih organisasi
sekolah,dan semua yang saya bayangi waktu kecil jadi ketua itu
sangat jauh berbeda sangat pahit-manis banyak pahit nya,kenapa,
iya jadi ketua memang bukan perkara biasa siap siap kita di sindir,
dan apalagi sampai memilih anggota yang salah contoh nya
anggota yang hanya numpang nama soal acara yang akan mau di
selenggarakan dia tidak tau menau,kalau acara yang di selenggarakan
itu sukses baru dia mengaku dia lah anggota dari organisasi itu
dan apabila acara yang di selenggarakan itu belum katagori sukses
dia tidak merasa bahwa dia yang ada dalam organisasi itu,
bikin sakit hati ya sudah pasti,
 tapi tidak papa jadikan pembelajaran biar jangan kita meremeh kan suatu oranisasi lagi
senang kalau sudah terjun di masyarakat kita bisa lebih dewasa dalam organisasi

sekian dari saya kalau ada teman teman yang senasip dengan saya coment ya..........!

No comments:

Post a Comment